Senin, 01 Oktober 2012

Pluralisme Gus Dur - Gagasan Para Sufi

Posted by Admin  |  at  Senin, Oktober 01, 2012 3 comments




Indonesia sungguh beruntung memiliki tokoh sekaliber Gus Dur. Pada diri Gus Dur tentu melekat sejumlah keterbatasan dan kelemahan. Tetapi, jika memperhatikan fenomena pada saat Gus Dur dikebumikan di tempat kelahirannya, yang tampak ke permukaan justru kelebihannya. Yang merasa sedih atas kepergian Gus Dur, tidak hanya kalangan nahdliyin, atau masyarakat Islam. Masyarakat lintas agama pun ikut kehilangan. 

Hanya tokoh yang pernah menaman benih-benih keterbukaan pada masa hidupnya yang bakal menuai sambutan demikian antusias dan masif di saat wafatnya. Dan, Gus Dur merupakan sedikit tokoh yang dimaksud. Fakta ini merupakan suatu kredit poin yang memudahkan pemikiran Gus Dur bisa diterima oleh khalayak luas sampai ke luar Indonesia. 

Detail
Judul:Pluralisme Gus Dur - Gagasan Para Sufi
Penulis:KH. Husein Muhammad
Penerbit:Majalah Cahaya Sufi
Tahun:2010
Pengkompilasi:www.kangluqman.com
Halaman:26 Hal.
Ukuran:2,3 MB
Format:PDF
Link download:

About the Author

Write admin description here..

Get Updates

Subscribe to our e-mail newsletter to receive updates.

Share This Post

Related posts

3 komentar:

Setelah membaca postingan di atas, kami harap para pembaca memberikan komentarnya di kotak yang disediakan dibawah ini. Terimakasih.

© 2013 Pustaka Aswaja. WP Theme-junkie converted by BloggerTheme9
Blogger templates. Proudly Powered by Blogger.
back to top